Pada postingan kali ini saya akan membuat tutorial “Cara Membuat Blog Di Blogger”, tapi sebelumnya buatlah akun Gmail terlebih dahulu agar bisa masuk di Blogger. Untuk cara membuat akun Gmail bisa baca postingan saya sebelumnya “Cara Membuat Email Di Google”. Setelah berhasil mendaftar maka anda dapat mengikuti tahap-tahap di bawah :
1. Buka alamat "www.blogger.com"
2. Kemudian masukkan username dan password anda
3. Klik tombol "Masuk"
1. Buka alamat "www.blogger.com"
2. Kemudian masukkan username dan password anda
3. Klik tombol "Masuk"
4. Klik tombol ciptakan "blog anda"
5. Ketik judul blog dan url yang anda inginkan. tekan "Cek ketersediaan" Jika sukses klik tombol "Lanjutkan"
6. Pilih template yang akan digunakan, pilih salah satu (untuk menggantinya dapat dengan mudah di customize nantinya), klik tombol "lanjutkan"
7. Klik tombol "Mulai Blogging"
8. Akan muncul lembar kerja posting (di sini tempat untuk memasukkan tulisan)
Judul : untuk mengetik judul tulisan
Toolbar : untuk mengatur font, insert gambar, dll
Kotak teks editor :untuk menenpatkan atau mengedit teks , gambar atau kode html
Label : untuk meberi label, sama dengan kategori jika di wordpress
Opsi entri : untuk memunculkan dan menyembunyikan entri komentar di postingan nantinya
9. Klik "Simpan sekarang" untuk menyimpan tulisan, dan "terbitkan entri " untuk menerbitkan tulisan agar bisa terlihat (muncul) di halaman blog.
Selamat Mencoba !!!
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar